DOKTER SPESIALIS THT-KL

Salam sehat, selamat malam.
Semen Padang Hospital memberikan pelayanan yang menyeluruh kepada semua pasien. Pemeriksaan yang terintegrasi oleh Dokter Spesialis THT dan perawat yang handal untuk membantu pemeriksaan kesehatan telinga, hidung dan tenggorokan anda. Selain itu, untuk memberikan diagnosa yang tepat guna mendapatkan pengobatan yang sesuai. Semen Padang Hospital sudah dilengkapi dengan alat pemeriksaan yang canggih, dan terstandart.