Bakteri Dalam Mulut, Memicu Risiko Kanker Pankreas

Hasil sebuah studi baru menunjukkan kemungkinan adanya hubungan antara kuman tertentu yang ditemukan di mulut dan risiko kanker pankreas. Para peneliti mengidentifikasi dua jenis bakteri yang berhubungan dengan risiko lebih tinggi terhadap kanker pankreas dan di masa lalu dikaitkan dengan penyakit seperti periodontitis atau radang gusi. Menurut para peneliti, ada satu strain bakteri mulut yang...